Pagi hari Selasa (3/11) hingga selepas jam satu siang di lantai enam Gedung Prof. Ir. Soemarman, Jl. Imam Bardjo No. 5, Semarang, Cordiaz mengikuti seminar nasional bertema keamanan jaringan nirkabel berbasis open source. Kang Onno (Dr. Onno W Purbo) sebagai pembicara tunggal didampingi pak Adian (Adian Fatchur Rochim, ST, MT), dosen Universitas Diponegoro sebagai moderator. …